Workshop Penguatan Persepsi Pencegahan Korupsi



Jumat, 26 Juli 2024, bertempat di Ruang Rapat Sabha Adhyasta Utama Kantor Inspektorat Daerah Provinsi Bali, dilaksanakan Workshop Penguatan Persepsi Pencegahan Korupsi.